Resep: Sate Klopo Lezat
Sate Klopo.
Saudara bisa mencoba belajar membuat Sate Klopo menggunakan 12 bahan dan 8 langkah. ini cara kamu membuat.
Berikut bahan Sate Klopo
- berikut Daging has dalam.
- berikut kelapa sedang parut bersih.
- kamu butuh bawang putih.
- kamu butuh bawang merah.
- kamu butuh cabe merah buang isinya.
- kamu butuh daun jeruk.
- berikut lelngkuas.
- kamu butuh jahe.
- berikut kunyit.
- kamu butuh kencur kecil.
- kamu butuh garam.
- berikut gula.
berikut petunjuk cara membuat Sate Klopo
- Siapkan bahan, pottong daging kecil dadu sekitar 1 - 1.5 cm.
- Tumis bumbu halus hingga harum, kenapa harus dimatangkan agar lebih awet dan bisa jadi marinate buat dagingnya. Ambil 1 sdm campurkan pada daging, sisasnya campur dengan kelapa parut, aduk rata.
- Ada 2 cara untuk membalur ; bisa daging disundukkan ke tusuk sate baru dibalur kelapa bumbu, atau Balur dulu daging dengan kelapa bumbu baru ditusukkan.
- Sisihkan sate yang sudah ditusuk, simpan dalam lemari Es sebentar agar meresap, sy biasanya bikin pagi untuk makan sore/malam atau sebaliknya. Sisa kelapa bumbu keringkan di pan untuk serundeng yang biasanya ditaburkan diatas Nasi nya.
- Bakar Sate diatas Pan tebal dan panas, tutup bila ragu akan matang sempurna, sy biasanya tidak pakai tutup, dijamin matang sempurnya, bolak balik hinga rata. Terakhir bakar diatas api untuk sekedar memberi rasa Bakaran Asli. kalau mau di grill juga bisa, dengan Arang lebih sempurna.
- Sajikan dengan Saos Kacang, kecap manis dan irisan bawang merah dan cabe (khas nya), Nasinya ditaburi Serundeng.
- Brunch sempurna,.. minum bersama Air lemon Mint dingin, hmmmm.... eclem dan syegeer... Paduan tidak biasa maklum saya Wong Meduro yang lama tinggal di Amrik hehehehe,.. Ciamik soro....
- Atau Makan bersama Lontong homemade dan Bumbu Sate Kacangnya,...
0 komentar:
Posting Komentar